Cara membuat Recent Comments atau Komentar Terbaru
- Login ke akun blogger anda dan pilih blog mana yang akan anda buat recent comments
- Pilih Layout (tata letak) >> Add Page Gadget (tambah elemen halaman) pada sidebar atau dimana saja sesuai keinginan anda.
- Pilih Feed dan masukkan alamat url feed berikut, http://bloganda.blogspot.com/feeds/comments/full, kemudian pilih continue/lanjutkan, jangan lupa mengganti tulisan yang dicetak tebal dengan nama blog anda
- Jika Muncul pop up window, Isikan title/judul : label widget anda (misal : komentar terbaru, recent comments dll,) Show : jumlah komentar yang akan ditunjukkan (max 5 item), anda bisa menampilkan atau tidak tanggal dan pembuat komen dengan mencentang kotak item date dan item source/author
- Klik Save dan lihat hasilnya.
- Login ke akun blogger anda dan pilih blog mana yang akan anda buat recent comments
- Pilih Layout (tata letak) >> Add Page Gadget (tambah elemen halaman) pada sidebar atau dimana saja sesuai keinginan anda.
- Pilih Feed dan masukkan alamat url feed berikut, http://bloganda.blogspot.com/atom.xml, kemudian pilih continue/lanjutkan, jangan lupa mengganti tulisan yang dicetak tebal dengan nama blog anda
- Jika Muncul pop up window, Isikan title/judul : label widget anda (posting terbaru, recent post dll,) Show: jumlah posting yang akan ditunjukkan (max 5 item), anda bisa menampilkan atau tidak tanggal dan pembuat komen dengan mencentang kotak item date dan item source/author
- Klik Save dan lihat hasilnya.
8 komentar:
Mantap banget !
ternyata cara munculkan komen seperti itu yach!
Pantas saja tampilan blog bagus untuk komennya
ketimbang menggunakan bawaan blogger yang tampilannya sedikit kurang teratur
Sekedar saran !
Setting komennya bisa lebih leluasa nggak, berikan pilihan "Semua bisa Komentar termasuk animous", saya yakin blog ini bakal rame komentarnya !
jalan-jalan gan...sambil sadap ilmu.........
Oh .. Begitu toh caranya...
judulnya beda ama postinganya....
jalan2 sore :D . . .
Salam ...
Maaf nich ana bingung...?
Judulnya recent search, kok bahasnya recent Comment..?
salam blogwalking
kunjungi spiritual kalimantan
gagal paham ane
Posting Komentar