5 doa sapu jagat
5 doa sederhana, yang harus kita hafal, dan selalu kita panjatkan. Terutama setelah sholat 5 waktu. Doa-doa penyapu langit dan bumi :1. Robbi-ghfir lii, waliwalidayya, warchamhuma kamaa robbayaanii shoghiiro (Duhai Tuhanku, ampuni aku,dan kedua orang tuaku,serta sayangi mereka,sebagaimana mereka merawat dan mendidikku waktu aku kecil)
2. Robbi-syroh lii shodri, wa yassir lii amri, wachlul uqdatan min lisaani, yafqohuu qouli (Duhai Tuhanku, lapangkan dadaku, mudahkan bagiku urusan2ku, lepaskan ikatan di lidahku, sehingga mereka faham kata-kataku)
3. Robbana aatina fid dun-ya hasanah, wa fil akhiroti hasanah, wa qina adzaban-naar (Duhai Tuhanku, berilah aku kebaikan di dunia,dan kebaikan di akhirat, serta jagalah aku dari siksa neraka)
4. Robbana laa tuzigh quluubana, ba'da idz hadaitana, wa hab lana min ladun-ka rochmah, innaka antal wahhab (Duhai Tuhan kami, jangan belokkan hati kami, usai Engkau beri petunjuk pada kami, dan beri kami darimu anugerah, sesungguhnya Engkau Maha Pemberi)
5. Rodhitu billahi robba, wa bil islami diina, wa bi muhammadin nabiyyan wa rosula (aku rela Alloh Tuhanku, islam agamaku, dan Muhammad sebagai Nabi dan Rosul (Nya) ).
By : alawyaly
1 komentar:
Terimakasihh.....
Posting Komentar