SubmitYahoo Komputer Berdasarkan Jenis Data yang Diolah ~ Febri Irawanto - ilmu kita

Google Plus

Kamis, 26 Juli 2012

Komputer Berdasarkan Jenis Data yang Diolah

 

Komputer Berdasarkan Jenis Data yang Diolah
Berdasarkan  pada  data  yang  diolahnya,  komputer  dapat  dibagai  atas  tiga  bagian,
yaitu ;

a.  Komputer  Analog  digunakan  untuk  mengolah  data  kualitatif,  bekerja  secara
kontinu  dan  parallel,  biasanya  tidak  memerlukan  bahasa  perantara.  Contohnya
komputer  yang  digunakan  dirumah  sakit  untuk  mengukur  suhu,  kecepatan  suara,
voltase listrik dll. 

b.  Komputer  Digital  digunakan  untuk  mengolah  data  kuantitatif  (huruf,  angka,
kombinasi huruf & angka, karakter-karakter khusus) biasanya memerlukan bahasa
perantara. Contohnya komputer PC dll.

c.  Komputer  Hybrid,  merupakan  kombinasi  antara  komputer  analog  dengan
digital. Contohnya Facsimile.



Sumber : Ebook Pengertian Dan Komponen Komputer
Posted by FebriIrawanto

0 komentar:

Posting Komentar

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Blog Pinger Free